Yang bisa menggigit adalah nyamuk betina karena dia memerlukan darah untuk bertelur. Saat nyamuk menggigit, dia akan meninggalkan air liur yang masuk ke dalam aliran darah manusia. Saat itu pula kekebalan tubuh manusia akan melawannya. Di situlah kamu akan merasa gatal dan sakit ringan. (JFK/Nov)
