Setiap awal bulan, biasanya Mama pergi ke supermarket untuk membeli kebutuhan satu bulan ke depan. Mama pun mengingatkan Kiara kalau besok akan ke supermarket. Biasanya, Mama tidak mengajak Kiara...

Setiap awal bulan, biasanya Mama pergi ke supermarket untuk membeli kebutuhan satu bulan ke depan. Mama pun mengingatkan Kiara kalau besok akan ke supermarket. Biasanya, Mama tidak mengajak Kiara...
Fiona sangat menyukai makanan Barat. Menurutnya, makanan Indonesia tidak enak dan tidak keren! Papa dan Mama berusaha membuat Fiona menyukai makanan Indonesia. “Boleh saja kalau kamu suka...
Dimas sedang bingung. Ia gelisah. Sebentar-sebentar melirik ke kelas kosong di belakangnya. Para siswa di kelas itu sedang mengikuti pelajaran olahraga di halaman belakang. Dimas menoleh ke...
Sepulang sekolah, Nanda yang masih duduk di bangku kelas 2 SD berteriak kepada ibunya, “Ibu! Ibu! Lihat ini! Tadi Nanda di sekolah dikasih uang Rp 1.000 sama Sari teman sekelas...
Minggu pagi yang cerah, Wulan dan keluarga pergi mengunjungi rumah saudara mereka yang tinggal di Bogor. Sepupu Wulan yang bernama Tasya, memiliki seekor kucing anggora betina yang baru saja...
Di sebuah desa yang subur dan kaya akan hasil alamnya, hiduplah seorang penggembala bernama Thomas. Ia memiliki seekor sapi jantan berjenggot yang sudah dipeliharanya sejak kecil.
Sehari-hari...